Headline

Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.

Kesederhanaan

Ono Sarwono Penyuka wayang
30/6/2024 05:10
Kesederhanaan
Ono Sarwono Penyuka wayang(Ebet)

BEREDAR di media sosial foto pemimpin tertinggi ormas Islam Muhammadiyah, Haedar Nashir, tampak membawa kardus oleh-oleh setelah bepergian. Banyak yang memuji kesederhanaannya. Sesungguhnya beliau memang pribadi bersahaja.

Sebelum Haedar, kita mengenal sejumlah pemimpin Muhammadiyah yang amat sederhana dan begitu humble (rendah hati). Mereka orang-orang hebat yang pantas menjadi teladan. Di antaranya Abdur Rozak Fachrudin dan Ahmad Syafii Maarif.

Selengkapnya baca di epaper Media Indonesia https://epaper.mediaindonesia.com/detail/kesederhanaan



Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Riky Wismiron
Berita Lainnya
  • Mental Gatotkaca

    07/12/2025 05:00

    MENTERI Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyatakan banyak generasi muda kita saat ini mengalami gangguan kesehatan jiwa atau mental.

  • Pergelaran Wayang Meriahkan Puncak HUT ke-14 Partai NasDem DPW Jawa Tengah

    03/11/2025 23:19

    Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-14 Partai NasDem, DPW Partai NasDem Jawa Tengah menyelenggarakan puncak perayaan budaya sarat makna dengan menggelar wayang kulit .

  • Dasamukanomics

    02/11/2025 05:00

    PADA suatu kesempatan belum lama ini Presiden P rabowo Subianto menyatakan adanya mazhab serakahnomics di negeri ini

  • Era Gelap Astina

    05/10/2025 05:00

    SALAH satu problem kebangsaan saat ini ialah terlalu banyak orang yang tidak memiliki kapabilitas, tapi menjadi pejabat negara.

  • Ironi Dasamuka

    03/8/2025 05:00

    DALAM dunia wayang, salah satu pemimpin yang dikenal amat patriotik ialah Dasamuka alias Rahwana.

  • Premanisme di Mandura

    06/7/2025 05:00

    PREMANISME kembali menggila. Berkedok sebagai ormas, tapi sepak terjang mereka bak garong yang garang melawan hukum.