Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Ganip Warsito melakukan kegiatan ‘blusukan’ ke Pasar Bitingan, Kota Kudus, Jawa Tengah, Kamis (3/6). Kegiatan tersebut dilakukan Ganip guna melihat langsung bagaimana penerapan protokol kesehatan yang dilakukan di salah satu pusat jual beli di Kota Kretek tersebut.
Didampingi Bupati Kudus, HM Hartopo, Kepala BNPB Ganip Warsito yang juga menjabat sebagai Ketua Satuan Tugas Penanganan Covid-19 berkeliling di lantai dasar Pasar Bitingan selama kurang lebih 15 menit.
Dalam kesempatan tersebut, Ganip juga meluangkan waktu untuk menyapa para pedagang dan pembeli sekaligus memberikan sosialisasi dan edukasi mengenai pentingnya memakai masker, menjaga jarak dan cuci tangan sebagai tonggak utama memutus mata rantai penularan covid-19.
Baca juga: Meski Telah Divaksin, Pakai Masker & Menjaga Jarak Sangat Penting
“Dipakai maskernya nggih, Bu,” ucap Ganip sambil menyapa beberapa pedagang yang mayoritas kaum perempuan.
Selanjutnya, Ganip juga sempat membagikan masker kepada warga yang beraktivitas di lingkungan pasar.
Usai berkeliling, Ganip mengaku puas dan memberikan apresiasi positif atas pengelolaan kegiatan ekonomi di Pasar Bitingan yang telah mematuhi protokol kesehatan sesuai aturan pemerintah dengan baik.
Sehingga dia juga optimistis apabila hal itu dapat dilakukan secara konsisten, maka kasus Covid-19 dapat dikendalikan dan pemulihan ekonomi dapat segera dilakukan.
“Saya apresiasi karena pedagang-pedagang sudah mau menggunakan masker,” tandasnya.
Usai melakukan peninjauan penerapan protokol kesehatan di Pasar Bitingan, Ketua Satgas Ganip Warsito melanjutkan kegiatan dengan agenda yang sama di beberapa titik lokasi lain seperti Masjid Agung Menara Kudus dan Komplek Wisata Makam Sunan Gunung Muria di Colo, Kabupaten Kudus. (H-3)
Melihat kondisi cuaca yang masih hujan hingga saat ini, ia juga meminta Pemerintah Provinsi Jawa Tengah untuk ikut serta melakukan modifikasi cuaca.
BANJIR dan tanah longsor yang terjadi di Desa Tempur, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, telah memutus akses jalan masyatakat dan merusak rumah warga.
Bahkan banjir merendam sejumlah daerah tersebut, juga mengakibatkan kerusakan sejumlah infrastruktur seperti tanggul jebol, jalan l, jembatan hingga sejumlah perkantoran dan sekolah rusak
KEPALA Badan Penanggulangan Bencana Nasional Letjen TNI Suharyanto menegaskan, pemerintah tidak membeda-bedakan satu daerah dengan daerah yang lain.
Ratusan unit huntara tersebut tersebar di Kecamatan Baktiya sebanyak 215 unit, Baktiya Barat 5 unit, Dewantara 115 unit, Sawang 241 unit, dan Kecamatan Seunuddon 135 unit.
BNPB bersama kementerian/lembaga, pemerintah daerah, unsur TNI/Polri, serta mitra swasta terus mempercepat pembangunan hunian sementara (huntara) di Aceh Tamiang.
KEMENTERIAN Pariwisata (Kemenpar) kembali menegaskan pentingnya penerapan protokol kebersihan, kesehatan, keselamatan, dan kelestarian lingkungan (CHSE) di tempat wisata.
Dalam menghadapi ancaman Covid-19 ini, Pemko Banjarmasin mulai melakukan mitigasi dengan melibatkan semua sektor.
KETUA Komisi IX DPR RI, Felly Estelita Runtuwene menilai lonjakan kasus covid-19 saat ini harus menjadi peringatan penting bagi pemerintah dan masyarakat.
KEPALA Kantor Komunikasi Kepresidenan (PCO), Hasan Nasbi, mengimbau masyarakat Indonesia untuk kembali menerapkan protolol hidup sehat menyusul lonjakan kasus Covid-19
Sejulah atlet yang berkompetisi di Olimpiade Paris 2024 terjangkit Covid-19. Terbaru, perenang Inggris Adam Peaty dinyatakan positif setelah lima atlet polo air Australia.
Janji kampanye Ganjar terkait 1 nakes 1 desa dianggap tidak cukup penuhi kebutuhan layanan kesehatan
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved