Headline

Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.

31/1/2026 07:54

Musikal Perahu Kertas

Pementasan Musikal Perahu Kertas, di Ciputra Artpreneur, Jakarta, Jumat (30/1/2026) malam. Musikal Perahu Kertas yang diadaptasi dari sastra novel Perahu Kertas karya Dee Lestari menampilkan perjalanan tentang pencarian jati diri, penerimaan, kehilangan, dan keberanian untuk menghidupkan lagi mimpi-mimpi melalui kisah Kugy dan Keenan, dua jiwa muda yang sama-sama lahir dengan darah seni. Pertunjukan yang berlangsung hingga 15 Februari 2026 ini merupakan kolaborasi Indonesia Kaya dan Trinity Entertainment Network  dengan Trinity Youth Symphony Orchestra (TRUST). MI/RAMDANI/rdi

Baca Juga