Headline

Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.

27/12/2025 16:50

Pergerakan Wisatawan ke pulau Sabang

Sejumlah penumpang turun dari KMP BRR saat tiba di pelabuhan penyeberangan Ulee Lheue, Banda Aceh, Aceh, Sabtu (27/12/2025). Menurut PT Angkutan Sungai Dan Penyeberangan (ASDP) di daerah itu, pergerakan penumpang menjelang liburan Tahun Baru 2026 dari dan ke Banda Aceh-Pulau Sabang masih sepi dan tercatat sejak dua hari terakhir rata rata jumlah penumpang hanya terisi 50 persen dari kapasitas kapal sehubungan Aceh dalam suasana musibah bencana alam banjir dan moda transportasi darat belum berjalan normal. ANTARA FOTO/Ampelsa/Ppk

Baca Juga