Headline

Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.

11/12/2025 21:11

Satukan Aksi Basmi Korupsi

Direktur Kepatuhan dan Manajemen Risiko Taspen Diyanti Soesilowati (kiri) memberikan plakat kepada mantan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi 2003-2007 Amien Sunaryadi (kanan) usai menjadi pembicara pada peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) 2025 di Kantor Pusat Taspen, Cempaka Putih, Jakarta, Rabu (10/12/2025). Peringatan Hakordia 2025 tersebut bertema Satukan Aksi Basmi Korupsi. ANTARA/Fakhri Hermansyah/gus 

 

Baca Juga