Headline

Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.

05/12/2025 16:18

Pembersihan Jalan Lintas Nasional Pascabanjir di Aceh Timur

Petugas pemadam kebakaran posko 9 Simpang Ulim membersihkan lumpur sisa banjir di jalan lintas Nasional Medan-Banda Aceh Desa Pucok Alue Dua, Kecamatan Simpang Ulim, Aceh Timur, Aceh, Jumat (5/12/2025). Pembersihan sejumlah fasilitas umum seperti masjid dan jalan lintas nasional tersebut dilakukan untuk memberikan kenyamanan beribadah dan memperlancar arus lalu lintas pascabencana banjir. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/Ppj

Baca Juga