Headline

Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.

14/11/2025 14:47

Operasi Pasar dan Penyaluran Subsidi Harga Pangan di Pekalongan

Warga membawa beras saat operasi pasar dan penyaluran subsidi di Lapangan Mataram, Kota Pekalongan, Jawa Tengah, Jumat (14/11/2025). Pemerintah Provinsi Jawa Tengah bersama pemda setempat menggelar operasi pasar dan penyaluran subsidi harga pangan lokal dengan membagikan 1.200 kupon berbentuk 1.200 paket beras dengan subsidi Rp25 ribu per paket dalam rangka untuk menstabilkan harga sembako yang ada di Kota Pekalongan. ANTARA FOTO/Harviyan Perdana Putra/Ppj

Baca Juga