Headline

Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.

15/10/2025 20:51

Fenomena Cuaca Panas Diprakirakan Hingga November 2025

Warga menutupi kepalanya dengan jaket saat cuaca terik di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Rabu (15/10/2025). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengungkap fenomena cuaca panas yang melanda sebagian besar wilayah Indonesia disebabkan posisi gerak semu matahari yang pada Oktober berada di selatan ekuator dengan suhu maksimal 36,7 derajat celsius, dan diprakirakan akan terjadi hingga November 2025. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin/Ppj

Baca Juga