Headline

BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.

04/9/2025 20:12

Arca Kepala Ganesha Koleksi Museum Bagawanta Bari Ditemukan Kembali

Arkeolog dari Dinas Pariwisata dan Kebudayaan memperlihatkan arca kepala Ganesha koleksi Museum Bagawanta Bari yang berhasil ditemukan kembali, di Kabupaten Kediri, Jawa Timur, Kamis (4/9/2025). Arca peninggalan era Kerajaan Kediri itu sempat hilang dijarah massa saat kerusuhan pada Sabtu (30/8), sebelum akhirnya ditemukan oleh dua pelajar di kawasan SMK Negeri Ngasem yang berjarak sekitar tiga kilometer dari lokasi museum. ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/sas

 

Baca Juga