Headline

Reformasi di sisi penerimaan negara tetap dilakukan

Fokus

Operasi yang tertunda karena kendala biaya membuat kerusakan katup jantung Windy semakin parah

30/3/2025 16:16

Penghentian Skema Contraflow dan One Way di Tol Transjawa

Foto udara sejumlah kendaraan melintasi Gerbang Tol Cikampek Utama, Karawang, Jawa Barat, Minggu (30/3/2025). Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri menghentikan skema contraflow KM 55 hingga KM 70 Tol Jakarta-Cikampek dan satu arah atau one way KM 70 Tol Cikampek hingga KM 414 Tol Kalikangkung pada 30 Maret 2024 pukul 09.00 WIB. ANTARA FOTO/Fauzan/Ppj

Baca Juga