Headline

Presiden Trump telah bernegosiasi dengan Presiden Prabowo.

Fokus

Warga bahu-membahu mengubah kotoran ternak menjadi sumber pendapatan

08/6/2023 20:00

Aktifitas Gunung Merapi

Pekerja beraktivitas memindahkan batu dengan latar belakang Gunung Merapi di Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah, Kamis (8/6/2023). Berdasarkan data Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) periode pengamatan 7 Juni 2023 pukul 00.00-24.00 WIB telah terjadi sembilan kali guguran lava dengan jarak luncur 2.000 meter ke arah barat daya (kali Bebeng). ANTARA/Aloysius Jarot Nugroho/foc/rdi

Baca Juga