Headline

BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.

02/2/2023 17:30

Ekonomi DKI Jakarta Tumbuh Positif

Mobilitas kendaraan dengan latar belakang pusat perbelanjaan di Jakarta, Kamis (02/02/2023). Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi DKI Jakarta, Arlyana Abubakar menyebut pertumbuhan ekonomi DKI Jakarta diprediksi menunjukkan kinerja positif di angka 5% pada 2023 mendatang, seiring meredanya Covid-19 dan dicabutnya kebijakan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM). MI/USMAN ISKANDAR/rdi

Baca Juga