Headline

Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.

01/5/2022 10:22

Jalan Tol TranS Sumatra (JTTS) Bakauheni-Palembang Dipadati Kendaraan Pemudik

Sejumlah kendaraan pemudik antre melintasi Gerbang Tol Bakauheni Selatan, Lampung Selatan, Lampung, Minggu (1/5/2022). Pada H-1 Idul Fitri 1443 H, Jalan Tol TranS Sumatra (JTTS) Bakauheni-Palembang dipadati kendaraan pemudik. ANTARA /Nova Wahyudi/sas

Baca Juga