Headline

PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.

28/1/2022 09:38

Penataan Kawasan Mandalika Jelang MotoGP

Sebuah kendaraan melintas di jalan bypass BIL menuju ke kawasan pariwisata Mandalika di Kecamatan Pujut, Praya, Lombok Tengah, NTB, Jumat (28/1/2022). Pemerintah pusat melalui Kementerian PUPR mengucurkan anggaran sebesar Rp576 miliar lebih untuk penataan taman jalan bypass Mandalika, jalan-Kuta Keruak, pembangunan pengendali banjir Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika dalam rangka persiapan MotoGP di Sirkuit Mandalika. ANTARA/Ahmad Subaidi/foc/Ole.

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik