Headline

Koruptor mestinya dihukum seberat-beratnya.

Fokus

Transisi lingkungan, transisi perilaku, dan transisi teknologi memudahkan orang berperilaku yang berisiko.

21/10/2021 14:05

Operasi Protokol Kesehatan di Denpasar

Petugas gabungan memberikan sanksi sosial berupa berjalan jongkok kepada warga yang melanggar saat operasi protokol kesehatan di Denpasar, Bali, Kamis (21/10/2021). Kegiatan tersebut tetap digelar pada pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 2 untuk mengingatkan masyarakat agar taat protokol kesehatan khususnya penggunaan masker dengan benar sebagai upaya pencegahan penyebaran COVID-19. ANTARA/Nyoman Hendra Wibowo/Bro

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik