Headline

Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.

Fokus

Sejumlah negara berhasil capai kesepakatan baru

29/9/2021 05:35

Biden Terima Suntikan Booster Covid-19

Presiden AS Joe Biden menerima suntikan booster atau dosis ketiga vaksin Covid-19 di Gedung Putih, Washington DC, AS, Senin (27/9). Biden menerima booster vaksin Covid-19 menggunakan Pfizer. Vaksinasi ketiga Biden dilakukan di tengah isu ketimpangan vaksin global  serta debat perlu tidaknya dosis booster. Biden menjelaskan vaksinasi ketiga yang dia lakukan adalah upaya untuk meningkatkan minat warga AS dalam mengikuti program vaksinasi. Pasalnya, masih ada jutaan warga AS yang bahkan tak mau menerima dosis pertama vaksin. AFP/Brendan Smialowski/Bro

Baca Juga