Headline

Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.  

09/8/2021 14:20

Papua Optimis Pelaksanaan PON XX

Maskot dan slogan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua terpasang di kawasan Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Senin (9/8/2021). Rakyat Papua antusias dan optimis terhadap pelaksanaan Pekan Olah Raga Nasional (PON) XX yang rencananya akan digelar pada tanggal 2-15 Oktober 2021. Lewat pagelaran tersebut diharapkan mampu memajukan Papua dan meningkatkan semangat persaudaraan. MI/RAMDANI/rdi

 

Baca Juga