Headline

Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.

12/7/2021 20:15

Razia PPKM Darurat Di Medan

Petugas gabungan dari Kepolisian dan Satpol PP mengimbau pengunjung dan pemilik usaha kuliner untuk mematuhi peraturan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Kawasan Kesawan, Medan, Sumatera Utara, Senin (12/7/2021) malam. Razia tersebut bertujuan untuk mengendalikan penyebaran covid-19 selama masa PPKM darurat di Medan. ANTARA/Fransisco Carolio/Lmo/wsj/Ole

Baca Juga