Headline

Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.

11/4/2021 11:05

Dampak Gempa Di Blitar

Polisi memindahkan meja dan kursi di salah satu ruang kelas MI Hidayatullah Blitar yang rusak akibat gempa di Jawa Timur, Minggu (11/4/2021). BPBD Kota dan Kabupaten Blitar merilis sebanyak 325 bangunan rusak, dan 13 orang mengalami luka-luka di 24 kecamatan akibat dampak gempa bermagnitudo 6,1 di lepas pantai Malang pada Sabtu (10/4). ANTARA/Irfan Anshori/rwa/Ole

Baca Juga