Headline

Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.  

12/3/2021 10:59

Vaksinasi Covid-19 Di NTB

Petugas kesehatan mengenakan kostum tokoh superhero di tempat pelayanan vaksin covid-19 di RSUD Kota Mataram di Mataram, NTB, Jumat (12/3/2021). Menurut data Dinas Kesehatan Provinsi NTB hingga saat ini untuk termin pertama vaksin covid-19 yang telah diberikan mencapai 62.685 dosis untuk tenaga kesehatan, petugas publik dan warga lansia yang tersebar di wilayah NTB. ANTARA/Ahmad Subaidi/nz/Ole

Baca Juga