05/3/2021 15:04

Kelas Gratis Seni Tari Tradisional

Sejumlah siswa mengikuti pelatihan menari di Imah Kolot, Cisaga, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Jumat (5/3/2021). Pelatihan seni tari secara gratis bagi warga tersebut untuk menghindari ketergantungan dan bahaya negatif penggunaan telepon seluler sekaligus melestarikan tarian tradisional yang jarang dipentaskan akibat tergerus tarian modern. ANTARA/Adeng Bustomi/rwa/Ole.

Baca Juga