Headline

Presiden sebut negara butuh kepolisian tangguh, unggul, bersih, dan dicintai rakyat.

Fokus

Puncak gunung-gunung di Jawa Tengah menyimpan kekayaan dan keindahan alam yang luar biasa.

27/12/2020 21:04

Protokol Kesehatan di Pelabuhan Ketapang

Kendaraan taktis Water Cannon menyemprotkan cairan disinfektan di pintu keluar Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi, Jawa Timur, Minggu (27/12/2020). Pihak kepolisian menegaskan pihaknya akan mengawasi ketat proses penerapan protokol kesehatan COVID-19 di setiap pos yang disinggahi masyarakat dalam merayakan libur Natal dan Tahun Baru 2021. ANTARA/BUDI CANDRA SETYA/pay

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik