Headline

Koruptor mestinya dihukum seberat-beratnya.

Fokus

Transisi lingkungan, transisi perilaku, dan transisi teknologi memudahkan orang berperilaku yang berisiko.

13/12/2020 12:36

Pemungutan Suara Ulang

Pemilih menunjukan surat panggilan memilih saat mengikuti pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU) di TPS 11, Desa Kalukubula, Kecamatan Sigi Biromaru, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, Minggu (13/12). Sebanyak empat TPS di Kabupaten Sigi melaksanakan PSU setelah ditemukan adanya pelanggaran pada pelaksanaan pemungutan suara 9 Desember 2020 lalu. ANTARA/Mohamad Hamzah/Bro

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik