Headline

Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.

27/9/2020 00:21

Peluncuran Radio Katolikana

Para pembicara live talkshow Sekretaris Eksekutif Komisi Komsos KWI RD Steven Lalu (tengah atas),  penulis, Jurnalis Kompas 1984-2015, Maria Hartiningsih (kanan), CEO Suara Suarabaya Errol Jonathans (kiri bawah), Pemimpin Redaksi Magdalene.co Devi Asmarani (kanan bawah) dan dipandu oleh Emmy Kuswandari dalam peluncuran Radio Katolikana di Jakarta, Sabtu (26/09/2020). Radio Katolikana hadir secara streaming dengan 28 penyiar yang siaran mandiri dari rumah dengan tagline Radio Katolikana, Wajah Gereja Nusantara, ini diharapkan bisa mengisi ruang khusus untuk pendengarnya. DOK Radio Katolika/Ole

Baca Juga