Headline

Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.  

20/4/2020 12:30

Antre Pembagian Sembako Tanpa Jarak Aman

Warga antre sembako di gedung Baznas Kabupaten Bogor, Cibinong, Bogor, Jawa Barat, Senin (20/4/2020). Pembagian 500 paket sembako yang terdiri dari 5 Kg beras dan 10 mie instan itu untuk meringankan beban warga yang terdampak pandemi covid-19, namun sangat disayangkan dalam pelaksanaan antrean tanpa diatur jarak aman. ANTARA/Yulius Satria Wijaya/rdi

Baca Juga