Headline
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Kumpulan Berita DPR RI
INDEKS Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat 25,24 poin atau 0,40% ke level 6.307,37 pada pembukaan perdagangan hari ini, Senin (12/8).
Sementara itu, indeks saham LQ45 juga naik 0,50% ke posisi 996. Seluruh indeks acuan berada di zona hijau.
Analis Artha Sekuritas Dennies Christoper memprediksi pada perdagangan hari ini, IHSG melemah. Hal itu disebabkan pengaruh data current account deficit kembali tercatat negatif ke angka 3,04% lebih dalam dibandingkan sebelumnya.
Baca juga: Parameter Ekonomi Nasional Terjaga
"IHSG diprediksi melemah. Secara teknikal candlestick membentuk doji setelah tertahan di sekitar resistance moving average mengindikasikan akan mengalami koreksi dalam jangka pendek," kata Dennies dalam riset hariannya, Senin (12/8).
Pada perdagangan hari ini, IHSG diprakirakan bergerak di level resistance 6,332 - 6,307 dan Support 6,269 - 6,256. (OL-2)
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved