Headline
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Kumpulan Berita DPR RI
KEMENTERIAN Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi telah menerbitkan surat edaran internal untuk menghapuskan kegiatan open house saat Lebaran. Surat itu juga ditembuskan ke sejumlah kementerian dan lembaga negara.
MENTERI Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno menyatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) sudah menerbitkan Keputusan Presiden (Keppres) tentang penambahan dua Staf Khusus (Stafsus) Presiden yaitu Gories Mere dan Diaz Hendropriyono.
PANGLIMA TNI Jenderal Gatot Nurmantyo menyatakan Komandan Pasukan Pengamanan Presiden (Danpaspampres) akan memberikan sanksi kepada anggota Paspampres terkait dengan pembelian senjata dari Amerika Serikat.
PRESIDEN Joko Widodo (Jokowi) direncanakan melantik Kapolri baru Komjen Pol Tito Karnavian menggantikan Jenderal Pol Badrodin Haiti pada Rabu (13/7) di Jakarta.
SEJUMLAH personel Satuan Polisi Pamong Praja Kota Bekasi, Kota Bekasi, Jawa Barat, melumuri pagar kantor pemerintah setempat dengan oli, Senin (11/7). Hal ini dilakukan untuk menghambat pegawai yang datang terlambat apel pagi melompat pagar.
PT Jasa Marga Jakarta-Cikampek Cabang Bekasi Provinsi Jawa Barat mengatakan volume kendaraan dari ruas tol Cipali hingga Gerbang Tol (GT) Cikarang Utama lancar usai Lebaran.
NILAI tukar rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta, Senin (11/7) pagi, bergerak menguat 84 poin menjadi Rp13.108 dibandingkan sebelumnya pada posisi Rp13.192 per dolar AS.
DINAS Pendidikan Kota Bekasi, Jawa Barat, memutuskan untuk memperpanjang masa Penerimaan Peserta Didik Baru 2016 untuk jalur afirmasi atau siswa tidak mampu menyusul belum terpenuhinya kuota yang ditetapkan.
INDEKS harga saham gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia dibuka menguat menembus level 5.000 poin searah dengan pergerakan bursa saham di luar negeri, Senin (11/7).
GUBERNUR Jawa Barat Ahmad Heryawan atau Aher menuturkan tingkat kehadiran pegawai negeri sipil di lingkup Setda Provinsi Jawa Barat pada hari pertama kerja usai cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1437 Hijriah/Lebaran 2016 mencapai 100 persen.
PRESIDEN Joko Widodo (Jokowi) menggelar silaturahim dan halalbihalal dengan pimpinan lembaga negara di Istana Negara Jakarta, Senin (11/7).
BAKAL calon gubernur DKI Jakarta, Yusril Ihza Mahendra, optimistis mendapat dukungan dari partai-partai politik untuk bersaing dengan petahana Basuki Tjahaya Purnama (Ahok) dalam Pilgub DKI 2017.
SEORANG matador profesional tewas diseruduk banteng di sebuah kota Spanyol untuk kali pertama sejak lebih dari tiga dekade silam.
MENTERI Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Yuddy Chrisnandi mengklaim telah berhasil menekan angka cuti pegawainya pada Lebaran 2016. Dari 10 persen pegawainya yang mengajukan cuti, dirinya mengaku memangkasnya menjadi hanya 3 persen.
HARI pertama kerja, ratusan PNS DKI sudah mengantre di pendopo Kantor Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, Senin (11/7). Mereka mengantre untuk melakukan halalbihalal hari Raya Idul Fitri 1437 Hijriah dengan orang nomor satu di DKI tersebut beserta jajarannya.
PRESIDEN Joko Widodo akan mengangkat dua staf khusus baru. Kedua staf khusus Presiden yang baru itu yakni Komjen (Purn) Gories Mere dan Diaz Hendropriyono.
HUJAN berpotensi turun di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek) hari ini (Senin, 11/7). Khusus di Jakarta, hujan bahkan diperkirakan bakal turun dengan intensitas lebat pada malam nanti.
DUA pengendara sepeda motor tewas di tempat setelah bertabrakan dengan Bus JATRA tujuan Padang-Jambi di Jalan Lintas Sumatra KM 199, Nagari Tebing Tinggi, Kabupaten Dharmasraya, Sumatera Barat, Minggu (10/7) sekitar pukul 22.45 WIB.
MICAH Johnson, 25, pelaku penyerangan di Dallas, Amerika Serikat, yang menewaskan lima polisi dan tujuh anggota terluka memiliki rencana serangan yang lebih besar. Johnson mengakui hal itu kepada polisi setempat.
SELAIN berhasil membawa Tim Nasional Portugal meraih juara Piala Eropa 2016, Cristiano Ronaldo juga berhasil membukukan setidak empat rekor.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved