Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
GUBERNUR Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengatakan pihaknya menginginkan Borobudur Marathon 2020 bisa lebih mendunia seperti turnamen lari maraton di Tokyo, Jepang, Berlin, Jerman, dan Boston, Amerika Serikat. Menurut rencana, dia akan menginisiasi sister marathon dengan pihak penyelenggara Tokyo Marathon untuk merealisasikan keinginan itu.
"Maret besok saya ke Tokyo, saya ingin menawarkan sister marathon yang belum pernah ada sehingga Tokyo dan Borobudur ada kemiripan dalam pelaksanaan," kata Ganjar di Jakarta, kemarin.
Ganjar menambahkan, Borobudur Marathon bisa meniru Tokyo Marathon yang bisa diikuti hampir 300 ribu pelari dari seluruh penjuru dunia. "Kita harapkan Borobudur Marathon mendekati Tokyo Marathon yang sehari bisa mendatangkan triliunan dari pelaksanaannya secara ekonomi," katanya. (Faj/R-3)
Tak kalah mencuri perhatian, Richie Leo, pelari berusia 67 tahun, membuktikan bahwa usia bukan halangan dengan memenangkan kategori Master.
Dua pelari Siksorogo Lawu Ultra meninggal di jalur ekstrem Gunung Lawu. Cuaca buruk dan medan berat sempat menghambat proses evakuasi, sementara polisi masih menyelidiki penyebab kematian
Dua pelari asal Karanganyar meninggal akibat serangan jantung saat mengikuti ajang lari ekstrem Siksorogo Lawu Utara 2025 di Tawangmangu. Polisi masih menyelidiki penyebab pasti insiden.
Dua pelari asal Karanganyar meninggal dunia saat mengikuti lomba Siksorogo Lawu Ultra 2025 akibat serangan jantung di kilometer 8 dan 12.
Ribuan Peserta Ramaikan Kompetisi Lari Indofood UI Ultra 2025
Sepatu yang dipakai pada saat latihanlah yang harus dipakai ketika hari H lomba lari.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved