Headline
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Kumpulan Berita DPR RI
TIM nasional polo air Indonesia berhasil menang 14-7 atas Malaysia di SEA Games 2019, Jumat (29/11). Bertanding di Stadion Akuatik, New Clark City, skuad Merah Putih tanpa kesulitan melawan tim Negeri Jiran.
Yusuf Budiman menjadi pemain yang membukukan skor tertinggi dengan tiga poin pada laga tersebut. Selain Yusuf, Delvin Felliciano juga mencetak hattrick. Delvin sendiri menjadi pencetak skor tertinggi untuk Indonesia dengan 12 poin.
Seusai pertandingan, pemain timnas, Ridjkie Mulia, mengatakan bahwa hasil yang didapat dari melawam Malaysia adalah hasil kerja keras seluruh rekan-rekannya.
Baca juga: Tim Tenis SEA Games Indonesia Tiba Sehari Lebih Cepat
"Ini juga berkat peran para pelatih yanh sudah membina kami selama tiga tahun," kata Ridjkie yang telah dipilih untuk menjadi pembawa bendera merah putih di acara pembukaan SEA Games kali ini.
Sementara itu, Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia Raja Sapta Oktohari berharap formasi timnas Indonesia yang sekarang bisa dipertahankan. Para pemain lapis kedua pun juga harus ditingkatkan kemampuannya.
"Indonesia punya potensi untuk raih yang terbaik di Asian Games karena Singapura saja telah kita kalahkan. Singapura sendiri kan yang paling ditakutin di level Asia," kata Oktohari seperti dilaporkan wartawan Media Indonesia, Budi Ernanto, dari Malaysia. (OL-1)
Indonesia menang 26-16 atas Malaysia dalam perebutan medali perunggu.
Tim Polo Air Putra Indonesia harus menyerah dari Singapura yang berhasil menang dengan skor 16-19.
Tim polo air Indonesia semakin percaya diri untuk pertandingan kedua melawan Malayasia.
Meski SEA Games Kamboja baru akan digelar sekitar 8 bulan mendatang, namun PB PRSI bergerak cepat dan melakukan seleksi nasional untuk mencari atlet polo air terbaik.
Seleknas itu dalam rangka persiapan Pemusatan Latihan (Pelatnas) menuju SEA Games 2023 di Kamboja.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved