Headline

Koruptor mestinya dihukum seberat-beratnya.

Fokus

Transisi lingkungan, transisi perilaku, dan transisi teknologi memudahkan orang berperilaku yang berisiko.

Mencari Sinyal

Vicky Gustiawan
21/7/2021 17:00

Warga mencoba berkomunikasi menggunakan telepon seluler di Pantai Batu Lubang, Distrik Makbon, Kabupaten Sorong, Papua Barat, Rabu (21/7/2021). Warga harus rela mencari sinyal ke pinggir pantai yang berjarak sekitar satu kilometer dari pemukiman, hanya untuk mengirim kabar kepada sanak famili. MI/VICKY GUSTIAWAN



Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Vicky
Berita Lainnya