Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PERTEMUAN antara Presiden Amerika Serikat Donald Trump dan Pemimpin Korea Utara Kim Jong-un memastikan dunia terhindar dari ancaman bencana nuklir. Hal itu dikatakan Trump, Selasa (12/6).
"Dunia telah mengambil langkah besar menghindar dari potensi bencana nuklir," ungkap Trump lewat Twitter.
"Tidak ada lagi peluncuran roket, uji coba nuklir! Sandera juga telah kembali ke keluarga mereka. Terima kasih Ketua Kim, pertemuan kita sangat bersejarah," imbuhnya. (AFP/OL-2)
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved