Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
PEDAGANG bungkus ketupat memenuhi sejumlah pasar tradisional di Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur. Mereka memanfaatkan momen perayaan lebaran kerupat atau tradisi kupatan yang akan berlangsung pada Minggu (31/5).
Harga bungkus ketupat tersebut bergantung bahan yang digunakan. Untuk yang berbahan daun siwalan, dijual dengan harga Rp8 ribu per ikat isi sementara yang berbahan janur dijual Rp5 ribu per ikat.
Aisiil Amani, salah satu pedagang di Pasar Branta Pesisir, mengatakan mereka memanfaatkan momen lebaran ketupat yang menjadi salah satu tradisi di Madura setelah lebaran Idul Fitri untuk menjual bungkus ketupat.
"Ini hanya ada hanya sekali dalam setahun. Masyarakat memilih membeli bungkus ketupat dari pada membuat sendiri," katanya.
Ia menjelaskan, bungkus ketupat itu dipasok dari pembuat tikar siwalan yang juga mengambil momen tradisi kupatan untuk memproduksi barang tersebut.
"Kami membeli dari para pembuat tikar siwalan dengan harga Rp6 ribu untuk bungkus ketupat dari daun siwalaan dan Rp3 ribu untuk yang berbahan janur," jelas Aisil. (R-1)
GERAKAN Ekonomi Kreatif Nasional (Gekrafs) Jawa Timur dan Gekrafs Jawa Tengah turut berpartisipasi dalam kegiatan Misi Dagang dan Investasi antarprovinsi yang digelar pada 29 Januari 2026.
Kapal tanker MT Abigail milik Pertamina dilaporkan kandas dan terdampar di kawasan Pantai Panduri, Tuban, setelah dihantam gelombang tinggi dan angin kencang.
Pembangunan Sekolah Garuda bisa pembangunan baru atau dengan mentransformasi sekolah-sekolah yang sudah ada.
ASN di Jatim diajak membangun kebijakan yang cerdas dan berdampak melalui penguatan sumber daya manusia (SDM) berkualitas serta pemanfaatan teknologi digital.
WAKIL Ketua Komisi VIII DPR RI, Singgih Januratmoko, menegaskan bahwa kejadian penampilan goyang biduan di panggung peringatan Isra Mikraj di Banyuwangi, Jawa Timur bukan masalah sepele.
KETUA PP Muhammadiyah, Anwar Abbas, sangat menyesalkan adanya acara menyanyi dan berjoget seusai acara peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved