Headline

Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.

31/1/2026 06:26

DKI Jakarta Tambah Ruang Terbuka Hijau

Sejumlah anak bermain di arena permainan Taman Kelinci Rorotan Cilincing yang baru saja diresmikan Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung di Jakarta, Jumat (30/1/2026). Pemerintah Provinsi DKI Jakarta meresmikan Taman Kelinci seluas 2.700 meter persegi yang dahulunya merupakan kawasan kumuh sebagai upaya memenuhi target 30 persen wilayah di Jakarta merupakan ruang terbuka hijau (RTH) pada 2045. ANTARA FOTO/Darryl Ramadhan/Ppj

Baca Juga