Headline

PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.

05/1/2026 13:32

Tingkatkan Kebersihan Kota, Pontianak Operasikan Mobil Sapu Otomatis

Petugas mengoperasikan mobil sapu otomatis di trotoar Jalan Ahmad Yani, Pontianak, Kalimantan Barat, Senin (5/1/2026). Pemerintah Kota Pontianak melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) meluncurkan mobil sapu otomatis untuk meningkatkan kebersihan ruang publik. Kendaraan tersebut dilengkapi fungsi menyapu, menyiram, dan menyedot debu guna membersihkan trotoar, taman, serta jalan aspal sebagai bagian dari program Pasukan Hijau Gerak Cepat (PHGC) untuk mewujudkan kota yang bersih dan nyaman bagi pejalan kaki. ANTARA FOTO/Jessica Wuysang/sas

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik