Headline

Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.

03/1/2026 16:01

Bencana Banjir di Kota Cilegon

Pengendara sepeda motor melintasi jalan yang terendam banjir di Ciwandan, Kota Cilegon, Banten, Sabtu (3/1/2026). Tingginya intensitas hujan disertai saluran drainase yang buruk mengakibatkan banjir di sejumlah titik di Kota Cilegon pada Jumat (2/1) hingga Sabtu (3/1) pagi dengan ketinggian air mencapai sekitar satu meter. ANTARA FOTO/Angga Budhiyanto/Ppj

Baca Juga