Headline

Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.

20/11/2025 20:07

GJAW 2025 Siap Digelar

Pekerja menyelesaikan pembuatan ruang pamer GAIKINDO Jakarta Auto Week (Permata Bank GJAW) 2025, di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD, Serpong, Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis (20/11/2025). Berlangsung 21Ð30 November 2025, GJAW 2025 menjadi penutup rangkaian pameran otomotif GAIKINDO tahun ini, sekaligus menjadi ajang yang ditunggu untuk menikmati berbagai inovasi dan teknologi kendaraan terbaru, sekaligus berburu promo menarik dari beragam merek ternama. Tak hanya itu, selama sepuluh hari penyelenggaraan, pengunjung juga akan disuguhkan beragam hiburan dan aktivitas seru yang bisa dinikmati bersama keluarga, teman, maupun komunitas. MI/RAMDANI/Ppj

Baca Juga