Headline

PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.

09/11/2025 13:40

Tradisi Kirab Boyong Menoreh

Peserta mengikuti tradisi Kirab Boyong Menoreh di Parakan, Temanggung, Jawa Tengah, Minggu (9/11/2025). Tradisi napak tilas sejarah berdirinya Kabupaten Temanggung yang diikuti ribuan peserta tersebut dimeriahkan dengan pentas 1.000 penari dengan mengusung tema Merawat Warisan Menyongsong Masa Depan. ANTARA FOTO/Anis Efizudin/Ppj

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik