Headline

PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.

06/11/2025 13:22

KKP Tangkap Kapal Ikan Asing Vietnam di Laut Natuna Utara

Personel Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan (PSDKP) menjaga barang bukti kapal ikan asing (KIA) yang diamankan di Pangkalan PSDKP Batam, Kepulauan Riau, Kamis (6/11/2025). Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menangkap satu kapal perikanan asing berbendera Vietnam bernama HP 9213 TS (70 GT) beserta tiga awak kapal yang melakukan penangkapan ikan secara ilegal di WPPNRI 711 Laut Natuna Utara.
ANTARA FOTO/Teguh Prihatna/sas

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik