Headline

Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.

06/10/2025 14:32

BisKita Transpakuan Kembali Beroperasi di Kota Bogor, Layani Dua Koridor

Calon penumpang bersiap naik BisKita Transpakuan Kota Bogor di Halte Stasiun Bogor, Jawa Barat, Senin (6/10/2025). BisKita Transpakuan Kota Bogor kembali beroperasi untuk dua koridor, yaitu Koridor 5 rute Ciparigi–Stasiun Bogor dan Koridor 6 rute Parung Banteng–Stasiun Bogor, setelah Pemerintah Kota Bogor mengalokasikan dana sebesar Rp13 miliar melalui Anggaran Perubahan Tahun 2025.

ANTARA FOTO/Arif Firmansyah/sas

Baca Juga