Headline

Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.

03/9/2025 11:03

MDIA Catat Ebitda Naik 93%

Komisaris Utama MDIA, PT Visi Media Asia Tbk. Anindya Novyan Bakrie (tengah) didampingi jajaran direksi menyampaikan paparan kinerja perusahaannya saat RUPST di Jakarta, Rabu (03/9/2025). PT Visi Media Asia Tbk. dan PT Intermedia Capital Tbk. PT Visi Media Asia Tbk. membukukan kinerja solid pada Semester I 2025. Viva berhasil mencatat laba bersih Rp1,19 triliun, sementara MDIA menorehkan pertumbuhan EBITDA hingga 93%. dalam enam bulan pertama tahun ini, Viva mampu membalikkan kerugian tahun lalu menjadi laba bersih, ditopang keberhasilan restrukturisasi keuangan yang signifikan. Pendapatan tercatat Rp477,9 miliar dan EBITDA Rp32,8 miliar dengan margin 6,9%, namun efisiensi beban bunga menjadi kunci utama perbaikan. Perubahan besar ini menjadikan fondasi keuangan Viva lebih sehat untuk melakukan berbagai aksi korporasi. MI/Usman Iskandar

Baca Juga