Headline

Indonesia optimistis IEU-CEPA akan mengerek perdagangan hingga Rp975 triliun.

Fokus

Tiga sumber banjir Jakarta, yaitu kiriman air, curah hujan, dan rob.

24/6/2025 19:00

Pemenang Lelang Mobil Rolls Royce Warga Sidoarjo

Menteri Sosial Saifullah Yusuf (kiri) bersama Wakil Menteri Sosial Agus Jabo (kanan) berpose dengan mobil mewah Rolls-Royce yang telah laku dilelang di Gudang Kompleks Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta, Selasa (24/6/2025). Menteri Sosial Saifullah Yusuf menyampaikan hasil lelang satu unit mobil mewah Rolls-Royce senilai Rp2.539.957.000 bakal digunakan untuk merenovasi rumah warga tidak mampu di Kota Makassar, Sulawesi Selatan serta mendukung program pemberdayaan ekonomi di lingkungan sekitar. Pemenang lelang mobil super mewah yang berasal dari undian yang tidak diambil pemenangnya itu diraih warga Sidoarjo. ANTARA/Reno Esnir/sgd/gus

Baca Juga