Headline

Presiden sebut negara butuh kepolisian tangguh, unggul, bersih, dan dicintai rakyat.

Fokus

Puncak gunung-gunung di Jawa Tengah menyimpan kekayaan dan keindahan alam yang luar biasa.

08/6/2025 08:10

Jalan Sehat Ikatan Bidan Indonesia

Para bidan mengikuti fun walk atau jalan sehat saat merayakan puncak rangkaian HUT ke-74 Ikatan Bidan Indonesia (IBI) di Monas, Jakarta, Minggu (8/6/2025). Peringatan dilakukan serentak di seluruh Indonesia sekaligus panggung deklarasi bersama bahwa bidan adalah pilar utama dalam membangun generasi emas Indonesia 2045. MI/Usman Iskandar

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik