Headline

Presiden sebut negara butuh kepolisian tangguh, unggul, bersih, dan dicintai rakyat.

Fokus

Puncak gunung-gunung di Jawa Tengah menyimpan kekayaan dan keindahan alam yang luar biasa.

04/6/2025 23:07

Timnas Indonesia Siap Hadapi Tiongkok

Pesepak bola Timnas Indonesia Ivar Jenner (kanan) dan Ricky Kambuaya (tengah) bersama rekan-rekannya mengikuti sesi latihan resmi di bawah asuhan Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert jelang pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga Grup C di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (4/6/2025) malam. Latihan tersebut sebagai persiapan jelang pertandingan melawan Timnas Tiongkok pada Kamis (5/6/2025). Saat menyaksikan latihan akhir Timnas, Ketua umum PSSI Erick Thohir berpesan agar suporter bisa menjadi tuan rumah yang baik. ANTARA/Bayu Pratama S/gus

 

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik