Headline

Presiden sebut negara butuh kepolisian tangguh, unggul, bersih, dan dicintai rakyat.

Fokus

Puncak gunung-gunung di Jawa Tengah menyimpan kekayaan dan keindahan alam yang luar biasa.

01/6/2025 18:00

Gelar Pasukan Kesiapsiagaan Pengamanan Prosesi Haji 2025

Petugas keamanan pemerintah Kerajaan Arab Saudi mengikuti apel pasukan pengamanan haji 2025 di Arafah, Provinsi Mekah, Arab Saudi, Sabtu (31/5/2025). Apel yang dipimpin oleh Menteri Dalam Negeri Arab Saudi Pangeran Abdulaziz bin Saud bin Naif bin Abdulaziz tersebut untuk memastikan kesiapsiagaan dalam pengamanan prosesi haji 2025. ANTARA/Ahmad Faisal/gus

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik