Headline

Putusan MK dapat memicu deadlock constitutional.

Fokus

Pasukan Putih menyasar pasien dengan ketergantungan berat

30/5/2025 15:47

Liburan di Wisata Hiu Paus

Foto aerial wisatawan menyaksikan Hiu Paus (Rhincodon Typus) dengan menggunakan perahu di objek wisata Hiu Paus di Pantai Botubarani, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Jumat (30/5/2025). Wisatawan lokal dan nusantara hingga mancanegara memanfaatkan masa libur panjang untuk berkunjungan dan melihat empat ekor Hiu Paus yang terlihat di destinasi wisata unggulan Gorontalo tersebut. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/Ppj

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik