Headline

Reformasi di sisi penerimaan negara tetap dilakukan

Fokus

Operasi yang tertunda karena kendala biaya membuat kerusakan katup jantung Windy semakin parah

18/2/2025 16:00

Kementerian Komdigi Luncurkan Google Play Protect

Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid memberikan sambutan saat peluncuran Google Play Protect di Kantor Kementerian Komdigi, Jakarta, Selasa (18/2/2025). Kementerian Komdigi berkolaborasi bersama Google meluncurkan fitur dan program yaitu Google Play Protect untuk memerangi penipuan online dan menjaga keamanan digital masyarakat Indonesia. ANTARA/Bayu Pratama S/gus

Baca Juga