Headline

Senjata ketiga pemerataan kesejahteraan diluncurkan.

Fokus

Tarif impor 19% membuat harga barang Indonesia jadi lebih mahal di AS.

06/2/2025 13:15

Nilai Ekspor Provinsi NTB pada Desember 2024 Mencapai 135,24 Juta Dolar AS

Kapal barang Surya Pioneer melakukan bongkar muatan di Pelabuhan peti kemas Lembar, Kecamatan Lembar, Lombok Barat, NTB, Kamis (6/2/2025). Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) NTB mencatat nilai ekspor di Provinsi NTB pada bulan Desember 2024 mencapai 135,24 juta dolar AS dengan komoditas ekspor terbesar barang galian atau tambang non migas sebesar 128.01 juta dolar AS (94,65 persen), dengan tujuan ekspor ke Cina, Amerika Serikat dan Jepang.ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi/sas

Baca Juga