Headline

PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.

02/8/2024 23:04

Seru, Wisatawan Mancanegara Ikut Lomba panjat pinang di Bali

Wisatawan mancanegara membantu anaknya memanjat pohon pinang saat menyaksikan lomba panjat pinang rangkaian kegiatan Bulan Kebangsaan di Lapangan Puputan Margarana, Denpasar, Bali, Jumat (2/8/2024). Kegiatan itu diselenggarakan untuk menyambut HUT ke-79 Kemerdekaan RI sekaligus memperkuat semangat kebangsaan masyarakat

 

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik