Headline

Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.

11/12/2022 13:38

Pengosongan SDN Pondok Cina 1 Ditunda

Sejumlah relawan membentangkan spanduk saat rencana pengosongan aset di SDN Pondok Cina 1, Depok, Jawa Barat, Minggu (11/12/2022). Rencana pengosongan aset SDN Pondok Cina 1 yang lahan sekolahnya akan dijadikan Masjid itu ditunda untuk waktu yang belum ditentukan namun sempat terjadi perdebatan antara wali murid dengan Satpol PP Kota Depok. ANTARA/Asprilla Dwi Adha/nym/Ole.

Baca Juga