Headline

Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.

24/10/2022 21:06

KPK Periksa Lukas Enembe di Papua

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Alexander Marwata (tengah) didampingi Deputi Penindakan KPK Karyoto (kiri) dan Plt Juru Bicara KPK Iffy Maryati berbicara kepada wartawan dalam konperensi pers terkait rencana pemeriksaan tersangka Lukas Enembe di Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Rasuna Said, Jakarta, Senin (24/10/2022). KPK bersama tim dokter Ikatan Dokter Indonesia (IDI) bakal memeriksa Gubernur Papua Lukas Enembe (LE) sebagai tersangka kasus dugaan korupsi di Jayapura, Papua. MI/Susanto/rdi

Baca Juga